09 January 2010

Tips jika ingin membuat Keputusan


Tips Online memberikan Tips mengambil keputusan yang tepat, memang tidak mudah dan ini menjadi kerja kita sehari-hari sejak dari CEO Perusahan besar, Pemimpin sebuah negara, sampai ke peminpin rumah tangga, dan bahkan kegiatan untuk kebutuhan bagi diri sendiri.
Berikut ini hal-hal yang harus dipertimbangkan sebelum kita membuat keputusan :
  1. Jangan membuat keputusan saat sedang Stress, jika anda dipaksa untuk membuat keputuan dengan cepat, coba ambil waktu sejenak dan biarkan keadaan menjadi normal terlebih dahulu (tarik nafas dalam-dalam dan lepas secara perlahan ... memberi otak cukup oksigen ... sehingga lebih segar ...)
  2. Jangan abaikan Insting, sering kali kita punya feeling kuat tentang suatu keadaan tanpa punya penjelasan punya penjelasan logis tentang hal tersebut. Jadi, dengarkan insting tersebut saat Anda hendak membuat keputusan.
  3. Lihat dari sisi yang berbeda, pastikan bahwa saat membuat keputusan tersebut kita sudah mempertimbangkannya dari berbagai segi.
  4. Belajar dari kesalahan, cobalah kita ingat kembali, apa konsekuensinya yang harus di tanggung dengan keputusan serupa yang pernah kita buat pada masa lalu.
  5. Santai, tak perlu buru-buru mengambil keputusan. Pikir baik-baik, ingat satu keputusan ini akan mempengaruhi seluruh hidup kita. Jadi, pikirkan dengan matang.


0 comments:

Post a Comment

Silakan Tinggalkan Komentar Anda

 

Download Templates